skip to main content
Tipo de recurso Mostra resultados com: Mostra resultados com: Índice

Thai Students' Experiences of Online Learning at Indonesian Universities in the Time of the COVID-19 Pandemic

Ferdiansyah, Sandi ; Supiastutik ; Angin, Ria

Journal of international students, 2020-01, Vol.10, p.58-74 [Periódico revisado por pares]

Jonesboro: Journal of International Students (JIS)

Texto completo disponível

Citações Citado por
  • Título:
    Thai Students' Experiences of Online Learning at Indonesian Universities in the Time of the COVID-19 Pandemic
  • Autor: Ferdiansyah, Sandi ; Supiastutik ; Angin, Ria
  • Assuntos: Content analysis ; Coronaviruses ; COVID-19 ; Distance learning ; Foreign students ; Higher education ; Online instruction ; Pandemics ; Student attitudes ; Undergraduate Students ; Universities
  • É parte de: Journal of international students, 2020-01, Vol.10, p.58-74
  • Descrição: Studi wawancara ini melaporkan pengalaman belajar daring delapan mahasiswa Thailand di tiga universitas berbeda di Jawa Timur, Indonesia. Wawancara semi-terstruktur dirancang berdasarkan kerangka teori sosiokultural Ma (2017) untuk menggali pengalaman mahasiswa belajar secara daring. Data wawancara ditranskripsi dan ditelaah dengan menggunakan analisis konten tematik. Studi ini melaporkan tiga tema data penting yang mencakup kemampuan partisipan mahasiswa Thailand untuk beradaptasi dengan pembelajaran daring, strategi partisipan untuk membangun otonomi belajar dan kemampuan partisipan mahasiswa untuk meningkatkan dan mempertahankan motivasi belajar mereka. Studi ini menekankan pentingnya agen lain, seperti guru, orang tua dan teman dalam mendukung mahasiswa internasional secara mental dan emosional untuk membantu mereka melewati pembelajaran daring yang terdampak oleh pandemi COVID-19.
  • Editor: Jonesboro: Journal of International Students (JIS)
  • Idioma: Indonésio

Buscando em bases de dados remotas. Favor aguardar.